Pengaruh Media Digital Power Point Interaktif Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas IV di SD

Authors

  • Riska Amelia Sari STKIP Muhammadiyah OKU Timur, Indonesia
  • Wahid Hasim STKIP Muhammadiyah OKU Timur, Indonesia
  • Tri Mulyanto STKIP Muhammadiyah OKU Timur, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.52121/alacrity.v5i1.643

Keywords:

First Keyword, Second Keyword, Third Keyword

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisi hasil belajar siswa dengan menggunakan media digital powert point interaktif terhadap hasil belajar siswa kelas IV  di  SD Negeri 2 Riang Bandung.Metode dalam penelitian ini menggunakan metode kuantiatif dengan jenis penelitian eksperimen semu (quasi-experimental design).Untuk mengukur pretest dan posttest.Desain yang digunakan adalah One-Group Pretest dan posttest serta menggunsksn sampling jenuh karna populasinya yang relatif sedikit dengan 20 responden.Dari pengolahan data diperoleh nilai uji normalitas  Shapiro Wilk dengan nilai pretest sebesar 111 dan nilai sig dari postest sebesar 084 dapat disimpulkan bahwa data pretest dan posttest berdistribusi normal.Hasil uji paired sample t-test  adalah 0,000 < 0,05. Selisih antara pretest dan posttest adalah 55.25000. Maknanya hipotesis nol (Ho) ditolak dan (Ha) diterima bahwasannya pembelajaran dengan menggunakan powerpoint interaktif dapat meningkatkan hasil belajar siswa.

Downloads

Published

2025-02-06